loading...
RCTI+ sebagai media aplikasi dengan segudang fitur, kini siap menjawab kebutuhan hiburan modern yang berkualitas. Foto/MNC Media
JAKARTA - RCTI+ sebagai media aplikasi dengan segudang fitur, kini siap menjawab kebutuhan hiburan modern yang berkualitas. Salah satunya melalui fitur Audio+ yang memberikan pengalaman berkesan bagi pengguna dengan berbagai konten berbentuk audio yang menarik.
Hadirnya Audio+ ini pengguna dapat menikmati hiburan secara praktis hanya cukup dengan satu aplikasi RCTI+. Audio+ dapat diakses secara online di mana pun dan kapan pun, sehingga pengguna dapat menikmati dan mendengarkan konten Audio Series, Radio FM, Podcast, Radio Musik hingga Audiobook.
Berikut ini deretan Audio Series yang bisa kamu dengarkan mulai semua genre dari komedi, horor, gaya hidup, hingga olahraga:
Audio Series:
- After Married
- Derita Para Jomblo Narsis
- Arab Maklum
- Utang di Tagih Kok Kamu Angry
- Kosan Pak Kosim
- Begitu Syulit Mengejar Tasya
- Beranak di Alam Kubur
Selain Audio Series di Audio+ hadir juga ragam Radio FM dari seluruh Indonesia. Pengguna dapat mendengarkan radio favorit dari berbagai daerah secara online hanya di aplikasi RCTI+. Berikut ini deretan Radio FM yang siap menemani keseharianmu:
- iRadio, Jakarta
- MNC Trijaya FM, Jakarta
- Ardan, Bandung
- Cradio, Semarang
- Geronimo FM, Yogyakarta
- Suara Surabaya, Surabaya
- Phoenix Radio, Bali
Selain konten tersebut, tentunya masih banyak lagi hiburan yang dapat kamu explore di Audio+ secara praktis hanya di RCTI+. Menarik bukan? Yuk segera unduh aplikasi RCTI+ dan nikmati Audio+, dijamin berbagai konten menariknya bakal bikin hidup lebih seru!
Dapatkan update tentang rekomendasi hiburan hanya di aplikasi RCTI+. Download aplikasi RCTI+ di appstore atau playstore untuk dapatkan informasinya. Semua tayangan hiburan ini dapat di tonton di live streaming di RCTI+ .
Aplikasi RCTI+ merupakan superapps yang menghadirkan ribuan hiburan dalam satu genggaman. RCTI+ menyajikan program acara terbaik berkolaborasi dengan RCTI, MNCTV, GTV, iNews.
Selain nonton, di RCTI+ ada fitur berita yang update setiap waktu, fitur musik hingga fitur untuk mendengarkan podcast, ada juga fitur HOT+ yang mewujudkan mimpi menjadi konten kreator. RCTI+ Satu Aplikasi Semua Hiburan.
(dra)