Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin Eps 246: Usaha Yasmin & Romeo Ungkap Kejahatan Rangga

3 days ago 5

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:50 WIB

loading...

Sinopsis Sinetron Cinta...

Galang yang curiga mulai membuntuti Alysa. Ia melihat Alysa pergi ke sebuah makam kecil dan meletakkan bunga di atasnya. Foto/MNC Media

JAKARTA - Galang yang curiga mulai membuntuti Alysa. Ia melihat Alysa pergi ke sebuah makam kecil dan meletakkan bunga di atasnya. Galang yang semakin penasaran akhirnya bertanya, "Ini makam siapa?" Alysa terkejut dan panik, mencoba menghindari pertanyaan Galang.

Namun, ketika ia berusaha pergi, perut palsunya terjatuh, membuat Galang sadar bahwa Alysa sebenarnya sudah tidak hamil lagi.

Baca Juga

 Rencana Ajeng Menyingkirkan Bagus

Sementara itu, Yasmin dan Romeo semakin yakin bahwa Rangga terlibat dalam banyak kejahatan, termasuk pembunuhan yang selama ini dianggap telah diselesaikan oleh polisi.

Mereka menemukan bahwa seorang pria bernama Aldo telah dipenjara karena dituduh membunuh seorang wanita bernama Nina, tetapi Yasmin curiga bahwa Aldo sebenarnya hanya dijebak.

Baca Juga

 Saksi Kunci Kasus Ajeng

Berhasilkah Yasmin membongkar kejahatan Rangga? Saksikan Layar Drama “Cinta Yasmin” setiap hari pukul 22.15 WIB hanya di RCTI kanal digital 28 UHF untuk pemirsa Jabodetabek.

(dra)

Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari

Follow

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!

Baca Berita Terkait Lainnya

Keluarga Simpan 200...

39 menit yang lalu

Viral Pesan Putus Asa...

1 jam yang lalu

Kisah Cinta dan Kehilangan,...

1 jam yang lalu

Saksikan Akting Kocak...

2 jam yang lalu

Perjuangan Nunung Jadi...

3 jam yang lalu

9 Fakta Kecelakaan Putri...

3 jam yang lalu

Read Entire Article
Kabar Sehat | Legenda | Hari Raya | Pemilu |