Detik-Detik Mobil Tabrak Kerumunan Warga di Tengah Kota, 2 Orang Tewas

6 days ago 4
CNBC Indonesia News Foto News

FOTO Internasional

Reuters, CNBC Indonesia

04 March 2025 15:40

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

Petugas kepolisian Jerman bertugas di lokasi di mana sebuah mobil menabrak kerumunan, di Mannheim, Jerman, Senin (3/3/2025). Kejadian tersebut menewaskan setidaknya dua orang dan melukai 11 orang lainnya.  REUTERS/Heiko Becker

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

Polisi mengatakan telah menangkap seorang pria berusia 40 tahun, warga negara Jerman. REUTERS/Timm Reichert

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

Peristiwa berlangsung siang hari di kota Mahheim, barat daya Jerman. Pelaku diduga sengaja melakukan tindakan tersebut.  REUTERS/Timm Reichert

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

Ia menabrakkan Ford kecil berwarna hitam menuju kawasan perbelanjaan pejalan kaki di pusat kota sekitar pukul 12:15 waktu setempat.  REUTERS/Heiko Becker

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

Pada saat kejadian pasar karnaval sedang berlangsung, di mana puluhan kedai makanan sedang digelar, termasuk wahana dan permainan.(Eiscafe Del Sole Mannheim via REUTERS)

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

Sementara itu, para pejabat mengkonfirmasi laporan bahwa tersangka menembak dirinya sendiri di bagian mulut dengan pistol kosong saat dia ditangkap, dan membutuhkan perawatan medis. Kondisinya digambarkan stabil namun polisi belum bisa menanyainya. REUTERS/Heiko Becker

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

Kota-kota di Jerman telah dilanda beberapa serangan kekerasan dalam beberapa bulan terakhir, termasuk penikaman dan serangan menabrak mobil. Keamanan adalah tema utama dalam pemilihan umum bulan lalu, yang dimenangkan oleh aliansi konservatif CDU/CSU yang dipimpin oleh Friedrich Merz, yang diperkirakan akan menjadi kanselir berikutnya. REUTERS/Heiko Becker

Mobil tabrak kerumunan warga di Jerman. REUTERS/Heiko Becker

"Insiden ini adalah pengingat bagi kita: kita harus melakukan segala yang kita bisa untuk mencegah kejahatan seperti itu... Jerman harus menjadi negara yang aman lagi," tulis Merz di X. REUTERS//Heiko Becker


Read Entire Article
Kabar Sehat | Legenda | Hari Raya | Pemilu |